Untuk kalian yang saat ini menggunakan smartphone Xiaomi dan ingin mengupdate MIUInya ke versi terbarunya saat ini terutama di versi 12.5, maka kalian bisa menggunakan langkah – langkah yang akan kami berikan berikut ini. Namun sebelum itu kalian perlu mengetahui singkat dari MIUI itu sendiri adalah Mobile Internet User Interface atau yang juga lebih di kenal dengan Xiaomi User Interface.
Pada kesempatan kali ini kami akan langsung saja membagikan caranya buat kalian sehingga bisa langsung mengupdatenya dengan sangat mudah, berikut ini panduannya yah.
Cara Update MIUI Versi 12.5 Untuk Pemula
Bagi kalian yang baru menggunakan smartphone Xiaomi sebaiknya lakukan langkah – langkahnya seperti berikut ini yah.
- Pertama – tama silahkan kalian buka menu “Pengaturan” pada smartphone Xiaomi kalian.
- Selanjutnya kalian tinggal memilih menu “Tentang Telepon” ( About Phone ).
- Berikutnya kalian tinggal pilih Pembaruan Sistem ( Update System ).
- Berikutnya kaian tinggal memilih Check Update, maka nantinya smartphone Xiaomi kalian akan langsung melakukan update, kalian hanya perlu menunggu beberapa menit saja.
- Selamat mencoba.
Menurut kami ini sangat mudah, namun jika kalian menginginkan cara yang lain, maka kalian bisa langsung menggunakan cara berikut ini yah.
Artikel Terkait Slot Thailand
Cara Update MIUI Versi 12.5 Secara Manual
Untuk cara manualnya bisa kalian ikuti langkah seperti berikut ini.
- Pertama silahkan download ROM Device Xiaomi sesuai dengan regional kalian misalnya untuk Indonesia yaitu =ID maka kalian tinggal mengunjungi https://c.mi.com/id/miuidownload/index.
- Jika sudah di download, maka kalian tinggal pergi ke menu Pengaturan dan klik logo MIUInya sebanyak 10 kali.
- Berikutnya kalian tinggal klik ikon titik 3nya dan pilih “Paket Pembaharuan”.
- Lalu kalian tinggal memilih file yang sudah di download tadi dan kalian tinggal melanjutkan langkah yang di berikan oleh pihak Xiaominya.
- Selamat mencoba.
Buat kalian yang memang memiliki HP Xiaomi kalian bisa melakukannya saat ini juga, o iya di antara hpnya yang bisa melakukan update MIUInya adalah sebagai berikut ini.
- HP Redmi S2
- Redmi Note 5
- Mi 6X
- Redmi Note 7
- Mi CC9
- DLL
Akhir Kata
Hanya itu saja yang dapat kami sampaikan tentang cara update MIUI ke versi terbaru, kalian bisa mencobanya dengan cara – cara yang sudah kami sediakan yah.